Rabu, 30 April 2008

EyeOS

EyeOs Sistem Operasi berdasarkan jaringan dan website

Bagi setiap orang sistem operasi dalam komputer mereka sangatlah penting, tapi pernah gak kalo berfikiran untuk membagi sistem operasi kita dengan orang lain?
jawabannya adalah "Kamu Bisa"
yah dengan menggunakan sistem operasi yang bernama "EyeOS"

dengan sistem operasi "EyeOS" kita dapat membagi resource kita dengan menggunakan jaringan LAN sekalipun.

Udah deh gak usah pusing-pusing langsung aja deh aku kasih tau cara penggunaan dan penginstalannya.

Yang pasti yang dibutuhkan EyeOS itu sangat minimal, jadi biarpun pake PC jadul juga gak apa-apa kalo buat client asal masih punya kartu LAN (ethernet card), yang pasti servernya minimal pentium 3 lah dan punya kapasitas hardisk yang lumayan karena akan digunakan clientnya untuk menyimpan data-data mereka.

Dari Source websitenya begini nih requirement mereka :

Server

  • Apache Web Server 1.3.x / 2.x.
  • PHP 5 or higher.
    • Safe Mode = Off.

Client

Browser

  • Firefox 2 or higher.
  • Internet Explorer 7 or higher.
  • Opera 9 or higher.

Plugins

  • Adobe Flash 9.x
  • DivX Web Player / mediaplayerconnectivity

Note: eyeOS can work without any plugin installed. However, some browser plugins can provide better experience

Resolution

1024x768 or higher.


Known to work but not supported

Client

  • Konqueror / Safari.
  • Internet Explorer 6.


NOT Supported / Known not to work

Server

  • PHP v4.x Note: If you are using PHP4, please use eyeOS 1.1.0.1. eyeOS 1.2 only works with PHP5 or higer.
    • Safe Mode = On.
  • Microsoft IIS.

Client

  • Internet Explorer <>
  • Mozilla Firefox <>
  • Resolution <>
Bingung?
udah deh gak usah bingung sama kebutuhan diatas kalo pengen mudah gini caranya:

Pertama kita butuh EyeOS nya dulu kita download (www.eyeos.org) aja, dikit kok cuma 1,5 Mb gak usah khawatir gratis kok,
Kedua kita butuh yang namanya WAMP (http://www.en.wampserver.com/), sebetulnya bisa pake lain seperti XAMP or yang lain juga gak apa-apa, saya pake WAMP karena it's so simple to use (gampang dipakenya), sizenya 20 Mb gratis juga.
Ketiga kita buth Browser saya pake Firefox tapi kalo mau pake IE juga gak apa-apa.

Nah gini nih cara instalnya:

Pertama Kali Instal WAMP nya gampang kok kaya instal biasa aja, nanti kita instalnya ke drive C:/ (drive utama windows), udah?
kedua kita extract file EyeOS kita yang berbentuk ZIP ke C:/wamp/www/EyeOS

selesai, gampang banget kan!

Nah Pakenya gini
pertama kita klik 2x WAMP server di All programs (kalo di windows XP).
trus di tray akan muncul seperti gambar di bawah

trus pilih localhost seperti gambar dibawah.

muncul dibrowser Firefox sperti dibawah ini, trus pilih EyeOS

nah seterusnya kita bisa instal EyeOS nya cuma dikit kok jadi 8 Mb.

(bersambung...) tunggu ya judul selanjutnya "cara instalasi EyeOS" dari saya pegel nih tangan saya.

PS : kalo mau nanya-nanya di samping aja di "kirimkan opini Mu disini" biar bisa langsung dibales kalo sempet.

Tolong komentar

Tolong beri komentar yah biar blog ku semakin maju berkembang.
Komentarnya dapat berupa permintaan tulisan juga kok, dan mudah-mudahan dapat ditulis di blog ini. Aku kasih tulis di request oleh:(nama perequest).